Covid-19 : Polres HUMBAHAS adakan aksi DONOR

April 27, 2020

20 April 2020 Polres HUMBAHAS dalam rangka memenuhi kebutuhan darah di PMI Kota Siantar dan sekitarnya khususnya menghadapi Pandemi Covid-19 dilaksanakan bakti sosial donor darah hari Senin 20 April 2020. Mereka berkata dengan donor maka darah ini dapat dipergunakan oleh siapapun yang penting mereka selamat dan kami yang donor sehat. Dengan harapan semoga Covid-19 segera berlalu.

Posted in Berita by Iwan Damanik